Artis Korea Selatan, Soyou, yang dikenal sebagai mantan anggota grup Sistar, baru saja menikmati waktu liburan di Bali. Dalam rangkaian aktivitas tersebut, ia mengabadikan semua momen istimewa dalam vlog di kanal YouTube-nya yang bernama Soyougi. Vlog tersebut bukan sekadar menyajikan tempat-tempat wisata yang ia kunjungi. Soyou juga menunjukkan villa tempatnya beristirahat, aktivitas belanja, makanan yang ia coba, bahkan sesi yoga dan olahraga yang ia jalani selama di Bali. Pada unggahan vlog terbarunya, Soyou menunjukkan kejutan saat menimbang berat badan. Dia terkejut ketika angka yang muncul di timbangan adalah 49,1 kilogram.…
Read More