Jakarta Livin Siap Tancap Gas di Proliga 2026

Menjelang dimulainya kompetisi Proliga 2026, tim voli putri Jakarta Livin’ by Mandiri (JLM) mengumumkan persiapan dan komposisi lengkapnya. Ini menjadi momen penting bagi JLM, menandakan kesiapan mereka untuk bersaing di level tertinggi voli nasional serta menunjukkan komitmen dalam pengembangan olahraga di Indonesia. Peluncuran skuad ini bukan hanya sekedar memperkenalkan tim, tetapi juga menegaskan dedikasi JLM dalam menciptakan ekosistem pembinaan atlet yang berkelanjutan dan profesional. Menurut Wakil Direktur Utama Bank Mandiri, Henry Panjaitan, olahraga memiliki peran strategis untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia. Dengan pendekatan jangka panjang, JLM ingin mendorong atlet…

Read More